Spesifikasi HTC One M9e, HP Canggih Kelas Menengah

Spesifikasi HTC One M9e, HP Canggih Kelas Menengah - Hai para pencari informasi gadget terbaru, kini kumpulandroid akan memberikan informasi kepada kalian semua bahwa ada hp baru besutan HTC yaitu HTC one M9. Ya, tentun terlintas dibenak kalian HTC adalah sebuah ponsel yang harganya cukup mahal, akan tetapi dibalik harganya yang mahal tersebut memiliki keunggulan spesifikasi yang mumpuni dan semua itu akan dibahas dibawah ini.

Dari tingkat spesifikasi yang dimiliki, produsen HTC mungkin ingin membuat android tipe ini masuk ke dalam kelas menengah. Ya, spesifikasi yang diberikan tidak terlalu tinggi dan tidak terlalu rendah. oleh karena itu, harga yang ditawarkan pun tidak terlalu tinggi dan tidak terlalu rendah. Berikut ini spesifikasi yang akan admin jabarkan.

Spesifikasi HTC One M9e, HP Canggih Kelas Menengah

Spesifikasi HTC One M9E, HP Canggih Kelas Menengah

UMUM
Diperkenalkan Oktober 2015
Type Candy Bar
Dimensi/Berat 144.6 x 9.61 x 69.7 mm/157 gram
SIM Nano SIM
Network GSM-HSDPA-LTE
LAYAR
Ukuran 5.0", Full HD 1080 x 1920p, ~441ppi
Jenis Super LCD 3 Capacitive Touchscreen 16M Colors
Fitur - Sense 7
- Multitouch
- Corning Gorilla Glass 4
DAPUR PACU
OS Android v5.0.2 Lollipop
Prosessor Octa-core 2.2 GHz Cortex-A53
Chipset Mediatek MT6795 Helio X10
GPU PowerVR G6200
MEMORI
RAM 2 GB RAM
Internal 16 GB
MicroSD microSD hingga 32 GB
INTERNET / KONEKTIVITAS
4G LTE Cat 6 301.5/51.0 Mbps
3G HSPA Plus
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, hotspot
Bluetooth v4.1 A2DP. LE
USB/NFC microUSB v2.0, USB OTG
NFC
KAMERA
Depan 4 MP
Belakang 4160 x 3120 pixels,Video 2MP 1080p@30Fps
Fitur Kamera Autofocus, Led-Flash, Continious shooting, Digital Zoom, White balance setting, ISO setting, Exposure Compensation, Self-Timer, Panorama, HDR, Touch Focus, Scene Mode, Macro Mode, Digital Image stabilization, Geotagging, Face detection, Optical Image stabilization (OIS)
FITUR LAIN
Sensors Accelerometer, gyro, proximity, compass
Message SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
GPS A-GPS, GLONASS, Beidou
Browser HTML, HTML5, CSS3
Radio FM Radio RDS
Lainnya - Dual-tone Metal Body Design
- HTC Boom Sound
- Dual Front Stereo Speakers
- Gesture Control
- HTC BlinkFeed
- Fast charging
- Charging output power- 5v/2a
BATERAI
Jenis Non-Removable Li-Po 2840 mAh
Siaga 620 jam (2G) / 650 jam (3G)
Aktif/Bicara 26 h (2g) / 17 h (3g)
Harga
Harga baru Rp. 5.800.000 rupiah
Harga bekas -

Nah, itulah sedikit informasi mengenai spesifikasi dari smartphone HTC One M9e, semoga bisa bermanfaat dan berguna untuk kalian yang mungkin sedang mencari informasi hp HTC. Terima kasih sudah berkunjung.


Blog, Updated at: 2:46 PM